JAKARTA, KOMPAS.TV – President Joko Widodo (Jokowi) reprimand all ministers and ranks for related poor public communication all the law Law or Work Creation Act.
This was admitted by the Presidential Chief of Staff Moeldoko. According to him, there are many inputs related to all the law UU Ci[ta Kerja tersebut.
“Khusus omnibus Cipta Kerja, memang ada masukan dari banyak pihak. Kami semua ditegur presiden, komunikasi publik kami sungguh sangat jelek,” ujar Moeldoko di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (21/10/2020), dikutip dari Kompas.com.
Baca Juga: Luhut Akui Jadi Inisiator Omnibus Law UU Cipta Kerja, Berawal Pertemuan dengan Mahfud MD
Moeldoko menyebut, karena komunikasi publik yang buruk itulah UU Cipta Kerja mendapat penolakan dari masyarakat luas.
Bahkan, aksi unjuk rasa dari kelompok buruh dan mahasiswa masih terus digelar hingga saat ini.
Menurut Moeldoko, para menteri kini mulai memperbaiki gaya komunikasinya di hadapan publik, khususnya saat berbicara soal UU Cipta Kerja.
– .